Latar Belakang Dan Tujuan Datangnya Bangsa Eropa Ke Indonesia Riset


Latar Belakang Dan Tujuan Datangnya Bangsa Eropa Ke Indonesia

Dalam buku Sejarah Indonesia: Masuknya Islam hingga Kolonialisme (2020) karya Ahmad Fakhri Hutauruk, kedatangan bangsa barat ke Nusantara bukan merupakan kebetulan. Kedatangan mereka adalah akibat adanya perubahan secara struktural di kawasan Laut Tengah. Baca juga: Rempah-Rempah, Alasan Bangsa Eropa Datang ke Indonesia


Jalur pelayaran bangsa eropa ke indonesia 2021

Adapun beberapa tujuan masuknya bangsa Eropa ke Indonesia adalah: 1. Mencari Kekayaan. Salah satu tujuan bangsa Eropa ke Indonesia adalah untuk mencari kekayaan. Dalam hal ini, bangsa Eropa mulai mencari rempah-rempah karena kala itu harganya cenderung mahal dan dimanfaatkan untuk industri obat-obatan. 2.


PPT KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA PowerPoint Presentation ID7084371

Terdapat beberapa alasan penjelajahan samudera dan akhirnya datang ke Indonesia, sebagai berikut: Baca juga: Penemuan Kompas, Mendorong Bangsa Eropa lakukan Penjelajahan. Mencari kekayaan (gold) Kekayaan yang mereka cari terutama adalah rempah-rempah. Sekitar abad 15 di Eropa, rempah-rempah pada saat itu harganya sangat mahal.


Latar Belakang Dan Tujuan Datangnya Bangsa Eropa Ke Indonesia

Untuk itu, Bangsa Eropa ingin mengambil rempah-rempah langsung dari wilayah Indonesia. Diambil dari buku A History of Modern Indonesia since c. 1200 (2008) karya M C Ricklefs, Eropa langsung datang ke Maluku dan membuat Indonesia menjadi incaran para pedagang Bangsa Eropa. Kedatangan mereka tidak hanya berdagang, melainkan juga mengambil alih.


Peta Perjalanan Bangsa Eropa Ke Indonesia kabarmedia.github.io

Salah satu tujuan awal kedatangan bangsa barat ke Indonesia adalah untuk berdagang sebelum akhirnya melakukan penjajahan. Pada waktu itu, Indonesia terkenal dengan kekayaan alam berupa rempah yang berlimpah. Kondisi alam Indonesia yang subur dan cocok untuk mengembangkan sektor pertanian menjadi incaran bangsa Eropa untuk datang dan berkuasa.


Sejarah Bangsa Eropa Datang Ke Indonesia Seputar Sejarah

Mengutip modul pembelajaran SMA Sejarah Indonesia (2020) terbitan Kemendikbud RI, tujuan dari kedatangan Bangsa Spanyol adalah untuk mewujudkan semangat 3G, yaitu: Gold, yaitu mencari emas dan mencari kekayaan (dari perdagangan rempah). Glory, yaitu mencari keharuman nama, kejayaan, dan kekuasaan (wilayah jajahan).


PPT KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA PowerPoint Presentation, free download ID7084371

Arti dan Tujuan Gold, Glory, Gospel. Selain untuk memperoleh kekayaan (gold) dan menyebarkan agama (gospel), tujuan penting lainnya adalah untuk memperoleh kejayaan (glory). Kejayaan ini dapat berbentuk kekuasaan atas wilayah jajahan, serta pengaruhnya bagi kerajaan katolik di kawasan Eropa. Artinya, penjelajahan ke wilayah baru bukan semata.


Tujuan Kedatangan Bangsa Portugis Di Indonesia

Kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia tujuan utamanya adalah untuk berdagang. Mereka mengetahui kalau Indonesia punya kekayaan alam berupa rempah yang kualitasnya sangat bagus bahkan berbeda dengan apa yang ada di wilayah mereka. Tidak hanya itu harga rempah yang ada di Indonesia juga dibanderol cukup murah sehingga mereka sangat berminat untuk.


Apa Tujuan Bangsa Eropa Datang ke Indonesia? Berikut Penjelasannya! Okezone News

Bangsa Eropa telah datang ke Indonesia sejak tahun 1500-an. Lantas, apa tujuan awal kedatangan bangsa Eropa ke Nusantara? Pada awalnya, tujuan bangsa Eropa adalah untuk mencari rempah-rempah dan berdagang. Hal ini juga disampaikan oleh Putri, Abdulatif, dan Rustini dalam Analisis Konsep Sejarah Masa.


Kedatangan Bangsa Eropa ke Indonesia IPS Terpadu Kelas 6

Proses Kedatangan Bangsa Barat ke Indonesia. Kepulauan Maluku yang dijuluki sebagai The Spicy Island pada 1810. (Wikimedia Commons) KOMPAS.com - Peristiwa yang melatarbelakangi datangnya bangsa eropa khususnya portugis dan spanyol ke dunia timur adalah jatuhnya Konstantinopel (pusat pemerintahan Romawi Timur) ke tangan Turki Ottoman pada 1453.


Sejarah Masuknya Bangsa Eropa Ke Indonesia Seputar Sejarah

Baca juga: Sejarah Kedatangan Bangsa Belanda ke Indonesia & Latar Belakangnya. Pada tahun 1511, armada Portugis berhasil menguasai Malaka, dan mulai memasuki wilayah Kepulauan Nusantara yang mereka sebut sebagai tanah India (Hindia). Orang-orang Portugis pun segera mengetahui bahwa Kepulauan Nusantara merupakan tanah penghasil rempah-rempah.


Proses Kedatangan Bangsa Eropa ke Nusantara (Sejarah Indonesia) YouTube

Tujuan Utama Bangsa Barat Datang ke Indonesia. Dikutip dari buku Explore Sejarah Indonesia Jilid 2 karya Dr. Abdurakhman, S.S., M.Hum., dan Arif Pradono, S.S., M.Ikom., tujuan utama bangsa Barat datang ke Indonesia selain rempah-rempah adalah semboyan 3G yang terdiri dari Gold, Glory, dan Gospel.. 1. Gold. Gold adalah istilah yang digunakan bangsa Barat atau bangsa Eropa untuk memburu kekayaan.


Latar Belakang Dan Tujuan Datangnya Bangsa Eropa Ke Indonesia

Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi tujuan-tujuan yang mendorong bangsa Eropa untuk datang ke Indonesia pada masa itu. Pertama-tama, perlu dicatat bahwa tujuan utama bangsa Eropa datang ke Indonesia adalah untuk mencari jalur perdagangan baru. Pada abad ke-15 hingga abad ke-17, Eropa mengalami kemajuan pesat dalam perdagangan dan ekonomi.


Rute Perjalanan Bangsa Eropa (Portugis, Spanyol, Inggris, dan Belanda) ke Indonesia Ilmu Sosial

Kisah kemerdekaan bangsa Indonesia pada tahun 1945 tidak terlepas dari campur tangan bangsa-bangsa Eropa yang pernah datang ke Indonesia. Kamu masih ingat nggak, sejak kapan bangsa Eropa datang ke sini?. Tujuan pembentukannya adalah: 1) Menghindari persaingan sesama pedagang Belanda. 2) Memperkuat Belanda dalam persaingan dengan Bangsa Eropa.


Tujuan Kedatangan Bangsa Portugis Di Indonesia Adalah

Apa tujuan bangsa Eropa datang ke Indonesia? Tujuan bangsa Eropa ke Indonesia pada mulanya tidak ada niat untuk menjajah. Namun, tujuan itu berubah ketika melihat kondisi alam Indonesia yang kaya.. Maka, bangsa Eropa pun berlomba-lomba melakukan perjalanan jarak jauh untuk menemukan lokasi Indonesia. Bangsa pertama yang datang adalah bangsa.


Latar Belakang Dan Tujuan Datangnya Bangsa Eropa Ke Indonesia Riset

Selain mencari rempah-rempah, kedatangan bangsa barat ke Indonesia rupanya bertujuan untuk melakukan perdagangan. Hal ini selaras dengan pembahasan dalam buku berjudul Pendidikan IPS Sekolah Dasar yang ditulis oleh Inge Ayudia, M.Pd., ‎Fadhil Sidiq, S.Pd.I., M.Pd., ‎Rosina Zahara, M.Pd. (2022: 209) yang menyebutkan bahwa salah satu tujuan awal kedatangan bangsa barat ke Indonesia adalah.